SATU KELUARGA TERTABRAK KERETA API DI SUKABUMI, 1 KORBAN TEWAS

SATU KELUARGA TERTABRAK KERETA API DI SUKABUMI, 1 KORBAN TEWAS

SATU KELUARGA TERTABRAK KERETA API DI SUKABUMI, 1 KORBAN TEWAS

Satu keluarga diduga telah tertabrak oleh kereta api Pangrango jurusan Sukabumi-Cianjur di kampung Ciandam, Keluarahan Cibeureum Hilir, Kecamatan Cibeureum, kota Sukabumi, Jawa barat. Adapun peristiwa yang telah terjadi ini, pada saat 1 keluarga, sebanya 3 orang ini beboncengan mengendarai sepeda motor Honda Beat bernomor Polisi F 3234 FY yang melintas jalan gang yang harus menyebrang rel untuk lintasan kereta api. Ketika satu keluarga ini menyebrang dengan melintasi rel kereta api tersebut, korban langsung terdorong oleh kereta ai yang sedang laju kencang.

Korban tersebut di duga telah terdorong kereta api atau terseret oleh kereta api ini sejauh 10 meter. Untuk kejadian ini, tidak ada saksi mata atau warga yang melihat atau mengetahui kejadian peristiwa yang telah menimpa 3 korban ini. Ketiga korban yang terseret oleh kereta api ini telah memakan 1 korban jiwa hingga tewas. Salah satu korban jiwanya yaitu yang di ketahui bernama Seni Indrawati yang masih berusia 22 tahun telah meninggal dunia dalam perjalanan yang akan di bawa menuju ke rumah sakit terdekat. Sedangkan anak pertamanya yang bernama Irsal yang masih berusia 2 tahun telah mengalami cedera di bagian tubuh korban. Adapun serong korban lagi, adik dari Seni Indrawati yang bernama Rita Mulyaningsih yang masih berusia 18 tahun telah mengalami luka parah, dan sedang mengalai kondisi yang kritis.

Ketiga korban kecelakaan ini pun di ketahui adalah sekeluarga dan tercatat asal warga Kampung Ciandem, RT 05/06 Kelurahan Cibeureum Hilir, Kecamatan Cibeureum, Kota Sukabumi. Rumah korban ini pun tidak jauh dari tempat kejadian peristiwa. Rumah korban ini hanya berjarak beberapa puluhan meter dari tempat kejadian tersebut.

Dari kejadian tersebut ada warga yang hanya mendengar suara klakson kereta api yang berurut turut kencang, dan setelah itu, ada mendengarkan suara warga yang bertetiak ada warga yang tertabrak kereta.
Tatang juga mengatakan "Saya keluar rumah langsung ke lokasi, dan ada motor di pinggir rel kereta. Lalu mendengar suara tangisan anak, langsung saya menuju ke suara tersebut dan berupaya menolongnya"ujarnya.
Tambahkan Tatang "Ketiganya ternyata tetanga saya, rumahnya berada do dalam gang. semuanya di evakuasi kerumah sakit". ujarnya

Adapun Ketua RT. Ai Solihat Membenarkan bahwa dari ketiga korban ini yang telah mengalami kecelakaan di daerah lintasan kereta merupakan warganya. Ketiga korban ini habis pulang dari glosir makanan dan minuman setelh membeli pesanan. Jenazah korban yang telah tewas karena kecelakaan itupun di semayamkan di rumah duka. Jenazah seni telah di kebumikan di taman pemakaman umum (TPU) Ciandem pada hari minggu sore.

Comments

Popular posts from this blog

VIRAL! VIDEO WANITA BUKA BAJU DI SUMMARECON MALL BEKASI

WARGA TANJUNG BALAI DIJATUHI HUKUMAN MATI TERKAIT PENGIRIMAN SABU 53.3 KG

SATU KURIR DITEMBAK MATI, USAI MENCOBA EDARKAN 35 KG SABU